Kepala Bapenda Dampingi Walikota Makassar Bahas PLTSa, Menuju Makassar Zero Waste 2029
47 ViewersJAKARTA – Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, memimpin rombongan Pemerintah Kota Makassar bertolak ke Jakarta untuk menjajaki peluang kerja sama dengan dua lembaga strategis nasional, yakni Badan Pengelola Investasi (BPI) Danantara dan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), Rabu (08/10/2025). Wali Kota Munafri didampingi oleh Sekretaris Daerah Kota Makassar, Andi Zulkifly Nanda, Ketua Tim […]











